Kabar Terkini

Pemkot Ambon Gelar Halal BI Halal
AmboinaPemkot Ambon Gelar Halal BI Halal

“Kita tentu berharap semangat tema “Ambon Par Samua” akan menjadi bagian dari kehidupan kita semua untuk terus membangun kota ini melalui pelayan dan pengabdian yang terbaik dengan rasa memiliki, rasa tanggung jawab dan rasa kasih tanpa membeda-bedakan suku, ras maupun golongan,”

Pemkot Ambon Terima Penghargaan BPMP Maluku
AmboinaPemkot Ambon Terima Penghargaan BPMP Maluku

“Tadi dari Kepala BPMP Maluku, kami diberikan penghargaan prestasi di bidang pendidikan di Kota Ambon, dimana kita menjadi yang terbaik dari seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Maluku, Predikat Tuntas Pratama,

Unpatti Gelar Pelatihan “Capacity Building “
KesehatanUnpatti Gelar Pelatihan “Capacity Building “

“Kalau berbicara tentang perubahan iklim dampaknya juga memberikan kontribusi yang signifikan pada sektor kesehatan dan pelatihan ini dimaksudkan untuk memberikan peningkatan  dalam kapasistas pengetahuan maupun keterampilan bagi tenaga kesehatan di puskesmas – puskesmas terkait dengan  perubahan iklim yang berdampak pada kesehatan manusia,”

Pj Gubernur Maluku Ingatkan ASN Hindari Penyakit Birokrasi
AmboinaPj Gubernur Maluku Ingatkan ASN Hindari Penyakit Birokrasi

“Apel bersama ASN dan Non ASN ini, menjadi momentum strategis Pemerintah Provinsi Maluku dalam rangka membangun kesepahaman kita bersama selaku aparatur negara, sekaligus sebagai evaluasi terhadap penyelenggaraan pemerintahan pada tahun sebelumnya dan apa yang harus kita kerjakan kedepan,”

Mantan Gubernur “Jenderal” Maluku Masih Jago
MalukuMantan Gubernur “Jenderal” Maluku Masih Jago

“Semua isu, semua spekulasi tentang ketokohan Murad Ismail, di pentas nasional yang sudah melemah terjawab.  Ternyata biliau (Murad Ismail), masih miliki pengaruh alias jago. Pelantikan Sadli Ie, sebagai penjabat Gubernur Maluku menjadi bukti,”